Struktur Web yaitu bagian terpenting yang
harus dikuasai oleh seorang web designer.
Keuntungan
struktur situs web yang dibuat dengan baik :
- Dapat menyampaikan pesan yang ingin ditujukan kepada pengunjung situs.
- Pengguna situs web dapat dengan mudah memahami situs web.
- Mudah untuk dikembangkan, termasuk mengupdate suatu halaman situs jika diperlukan.
- Dapat menurunkan biaya pengunjung situs.
Pembuatan struktur website yang baik
akan mengandung konten-konten seperti berikut ini :
1.
Front
page (Home,Halaman utama dari website)
2.
Blogs
(News,Posting,Update)
3.
Pages
(Isi website,Halaman yang berisi tentang informasi dari web tersebut)
4.
Hidden
pages (Halaman tersmbunyi yang akan ditampiilkan pada waktu tertentu atau kepada
orang-orang tertentu)
5.
Contact
us (Berisi informasi bisa berupa nama,alamat,nomor telepon,e-mail dll)
1.
Struktur Linear
·
Struktur linear murni
·
Struktur linear dengan
halaman tambahan
·
Struktur linear dengan
halaman pilihan
·
Struktur linear dengan
halaman alternatif
2.
Struktur Grid
·
Merupakan perluasan dari struktur
linear murni.
·
Mengandung struktur linear
dengan halaman alternatif dan struktur linear dengan halaman tambahan.
3.
Struktur Hierarki
·
Struktur hierarki lebar/
wide hierarki : Merupakan struktur dasar dari bentuk hierarki dimana terdapat sebuah
halaman depan yang menghubungkan halaman-halaman lain di dalam situs web.
·
Struktur hierarki pendek/
narrow hierarki : Mirip dengan struktur hierarki lebar, perbedaannya adalah
struktur ini menempatkan halaman-halaman isi menjadi lebih “dalam” atau lebih
“masuk” ke dalam.
Disini
saya membuat bagan atau struktur web dari kai.id, Corner stone dari
website ini adalah website instansi pemerintahan, yang bergerak dibawah
naungan dishub
Saya akan menilai pencarian dari
sebuah website kai.id. contohnya adalah pencarian tiket kereta dari Jakarta – Yogyakarta
Menurut saya pencarian di website ini sangat rapih dan bagus, karena menampilkan dari segi pencarian kereta yang masih menyediakan kursi, juga menyediakan jam - jam yang akan di beli tiketnya oleh penumpang.
Sumber :
https://elsietelibertador76.wordpress.com/tag/struktur-web
Komentar
Posting Komentar